Jumat, 12 November 2010

groupthink

groupthink merupakan kelompok yang kadang-kadang jatuh kedalam gaya berpikir dimana pemeliharaan kelompok kohesi dan kebersamaan menjadi penting dan menjadi hasil yang buruk dalam pengambilan keputusan.
Janis (1972) mendefinisikan sebagai "cara berunding anggota kelompok yang digunakan saat keinginan mereka untuk kebulatan suara mengesampingkan motivasi mereka untuk menilai alternatif-alternatif tindakan secara realistis".

gejala utama groupthink :
-kekebalan kelompok dalam berpikir
-self sensor : terhadap ide-ide yang tidak disetujui
-tingginya tekanan akan konformitas
-tekanan untuk menyesuaikan diri
-diragukannya kepercayaan dalam kelompok

groupthink terjadi paling sering ketika kelompok tersebut sudah kohesif, terisolasi dari pendapat yang saling bertentangan dan dimana pemimpin terbuka dan direktif.

sumber:
http://changingminds.org/explanations/theories/groupthink.htm

Tidak ada komentar:

Posting Komentar